Welcome to my blog :)

rss

Rabu, 24 Februari 2010

Sekilas tentang J2ME


J2ME adalah satu set spesifikasi dan teknologi yang fokus kepada perangkat konsumen.
Perangkat ini memiliki jumlah memori yang terbatas, menghabiskan sedikit daya dari baterai,layar yang kecil dan bandwith jaringan yang rendah.

Dengan perkembangbiakan perangkat mobile konsumer dari telepon, PDA, kotak permainan ke peralatan-peralatan rumah, Java menyediakan suatu lingkungan yang portable untuk
mengembangkan dan menjalankan aplikasi pada perangkat ini.
Program J2ME, seperti semua program JAVA adalah diterjemahkan oleh VM. Program-programtersebut dikompile ke dalam bytecode dan diterjemahkan denga Java Virtual Machine(JVM).

Ini berarti bahwa program-program tersebut tidak berhubungan langsung dengan perangkat.J2ME menyediakan suatu interface yang sesuai dengan perangkat. Aplikasi-aplikasi tersebuttidak harus dikompile ulang supaya mampu dijalankan pada mesin yang berbeda.

Inti dari J2ME terletak pada configuration dan profile-profile. Suatu configuration
menggambarkan lingkungan runtime dasar dari suatu sistem J2ME. Ia menggambarkan core
library, virtual machine, fitur keamanan dan jaringan.
(http://poss.ipb.ac.id/files/JENI-J2ME-Bab01-Pengembangan%20Aplikasi%20Mobile.pdf)

1 komentar:

haryadi.182 mengatakan...

kita juga punya nih artikel mengenai 'TOPIK KALIAN',

silahkan dikunjungi dan dibaca , berikut linknya
http://repository.gunadarma.ac.id/bitstream/123456789/4242/1/DOKUMEN%20PRESENTASI.pdf
terimakasih